10 Burung Langka Yang Nyaris Punah Dari Muka Bumi

Kerusakan ekosistem dan perburuan liar kerap kali mengusik kenyamanan spesies yang tinggal di sekitarnya. Sebagian dari mereka memilih pindah. Beberapa tetap bertahan. Ironisnya, yang bertahan justru semakin hilang. Ratusan tahun silam, dunia ini didominasi oleh hewan dan tumbuhan. Lambat laun, iklim berganti, wajah bumi berubah, serta alam mulai menandakan hadirnya kehidupan baru, yaitu manusia. Dari … Baca Selengkapnya

Mengetahui Ciri Khas Lyrebirds dan Perilakunya di Alam Liar

Burung lyre / superb lyrebird (Menura novaehollandiae) merupakan salah satu burung endemik Australia. Ciri khas lyrebirds yaitu memiliki kemampuan luar biasa dalam meniru berbagai jenis suara burung. Bisa juga menirukan suara manusia, serta suara lingkungan yang ada di sekitarnya. Burung ini mampu meniru suara dengan cara cepat dan juga pandai tersebut jarang ditemukan di burung … Baca Selengkapnya

Species Burung Srigunting Yang Ada Di Indonesia

Banyak sekali burung kicauan yang ada di alam ini, salah satunya adalah burung srigunting. Burung srigunting meskipun dikenal sebagai jenis burung yang licik di dalam mencari pakan, akan memiliki kemampuan yang cukup baik dalam menirukan suara kicauan dari jenis burung lain. Species Burung Srigunting Di negara Indonesia ini telah menjadi habitat dari belasan spesies burung … Baca Selengkapnya

Manfaat Metabolisme untuk Burung Pleci dan Cara Pemberiannya

Para pecinta burung pleci pastinya akan selalu berusaha merawat burung pleci sedemikian rupa. Tujuannya supaya pleci bisa selalu dalam keadaan yang sehat, gacor serta bisa untuk dilombakan. Akan tetapi, ada saatnya keadaan burung itu menjadi tidak fit. Dengan demikian kita menjadi khawatir untuk memberinya obat. Nah, pada umumnya para pecinta burung pleci akan memberikan obat … Baca Selengkapnya

Mengenal Ciri Khas Burung Wiwik Kelabu dan Daerah Persebarannya

Salah satu jenis burung unik yang suaranya sering terdengar di sekitar rumah kita yaitu burung wiwik atau burung kedasih. Burung Kedasih ini bahkan juga membawa mitos akan suara yang dikeluarkannya. Jenis burung kedasih juga ada bermacam-macam. Dan salah satu jenis burung Kedasih yang mungkin sudah banyak diketahui yaitu burung Wiwik Kelabu. flickr.com Ciri khas burung … Baca Selengkapnya

Ciri Khas Burung Murai Batu Nias dan Kebiasaan Hidupnya

Murai batu termasuk salah satu jenis burung kicauan yang mempunyai kemampuan yang bisa menirukan berebeapa macam jenis suara dari burung yang lainnya. Memang kemampuan menirukan burung lain ini seperti halnya burung Cendet maupun burung Jalak. Murai batu hingga sampai sekarang ini masih menjadi primadona di kalangan para pecinta burung kicauan. Selain karena keindahan suaranya, Murai … Baca Selengkapnya

Cara Mengatasi Burung Sulingan Stress Agar Kembali Gacor

Sebanding jenis burung kicauan murai batu ataupun kacer, burung sulingan dikenal sebagai burung teritorial yang punya sifat fighter. Jadi burung ini pun begitu rentan mengalami gangguan mental seperti halnya stress atau macet bunyi. Nah untuk mengatasi sulingan stress maka diperlukan beberapa perawatan khusus untuk memulihkan kondisi burung itu. Untuk salah satunya yaitu memutarkan suara terapi … Baca Selengkapnya

Cara Membuat Jamu Tetes Untuk Lovebird Agar Gacor

Memelihara burung Lovebird pastinya juga diperlukan berbagai macam perawatan untuk mendukung kualitas dari Lovebird peliharaan anda tersebut. Berbagai macam perawatan selalu dicoba dan diterapkan oleh pemelihara Lovebird. Dari mulai jenis makaman dan jenis minuman yang bisa menjadikan Lovebird berkualitas, semuanya akan dicoba oleh orang memeliharanya. Burung paruh bengkok ini jika dirawat dengan sebaik mungkin pastinya … Baca Selengkapnya

Inilah Ragam Manfaat Bawang Putih Untuk Burung Jalak Kebo

Memelihara burung memang banyak dilakukan sebagaian besar orang untuk menyalurkan hobi atau untuk dijadikan sebagai ladang bisnis. Salah satu burung yang banyak dipelihara yaitu burung jalak kebo. Burung jalak kebo ini merupakan salah satu jenis burung dalam varian burung jalak yang juga cukup banyak diminati. kicaumania.net Dalam memelihara burung jalak kebo pastinya banyak hal yang … Baca Selengkapnya

Keunikan Burung Kiwi Yang Langka dan Tidak Bisa Terbang

Kiwi merupakan jenis burung yang tidak dapat terbang. Burung kiwi sebenarnya juga memiliki sepasang sayap kecil kurang lebih sekitar 5 cm, dan hampir tidak terlihat. Ukuran tubuhnya kurang lebih hanya sebesar ayam dengan berat yaitu 1,5 kg sampai dengan 4 kg. Kiwi yang betina lebih besar jika dibandingkan dengan kiwi jantan. Burung ini juga merupakan … Baca Selengkapnya